recovery data dengan foremost

Data ga sengaja ke hapus/format di flashdisk?? tenang bisa dikmbalikan kok, tp ga jamin sukses 100% sih,. tp stidaknya patut dicoba, drpd sedih di pojokan kamar 😀

Ada software namanya foremost, foremost ini di develop sama Air Force Office of Special Investigations (http://www.osi.andrews.af.mil/) dan The Center for Information Systems Security Studies and Research(http://cisr.nps.edu/) di pake di militer sono nih, widih..!
untuk install di kubuntu dan sodara2nya, buka konsole lalu sprti biasa menggunakan apt-get, jgn lupa koneksi internet juga,.

sudo apt-get install foremost

jika sudah, colokin flashdisknya, lalu ketik,

fdisk -l

untuk melihat partisi yang digunakan, di dalam linux partisi biasanya akan terlihat “sda”, klo ada dua harddisk “sdb”, klo ada tiga harddisk “sdc” dst,, klo “sda1” artinya disk di “sda” partisi ke 1, klo ada banyak partisi dlm 1 harddisk nanti ada “sda2”. di sistem operasi linux klo ga salah sih, partisi type primary itu sampe 4, sisanya digunakan extended.

nah klo kita punya 1 harddisk trus masukin flashdisk, akan kedetect “sdb” karna “sda” nya harddisk. klo takut salah liat aja di keterangan kapasitas disknya, contohnya di gambar ada disk /dev/sda : 120GB, disk /dev/sdb 160GB, disk dev/sdc 1981 MB. klo dalam gambar “sdc” adalah flashdisk.

contoh outputnnya sprti ini,

fdisk -l

Selanjutnya buat folder untuk menampung hasil recoverynya, dan jalankan foremost,

mkdir recovery
foremost -i /dev/sdc1 -o recovery/

command di atas itu contoh flashdisk disini sdc1, tinggal di sesuaikan saja.,

jika sukses nnti akan kluar progress barnya, versi cli tentunya 😀

foremost

jika sukses, buka deh foder recoverynya,

ni contoh hasilnya,.

format jpg

format avi

sempurrnaa..:D